DEBAT KANDIDAT KAHIM WAKAHIM

Judul Kegiatan : DEBAT KANDIDAT KAHIM WAKAHIM
Lokasi Kegiatan : Via Zoom Meeting
Waktu Kegiatan : 22 Januari 2023
Progam Studi : S1 Kesehatan Masyarakat

HMKM mengadakan debat kandidat Kepala Himpunan (Kahim) dan Wakil Kahim (Wakahim) pada tanggal 22 Januari 2023 melalui platform Zoom. Acara ini menjadi wadah bagi para kandidat untuk menyampaikan visi, misi, dan program kerja mereka kepada seluruh anggota HMKM.

Partisipasi aktif dari para kandidat dan audiens sangat penting dalam menentukan arah organisasi ke depan. Melalui debat ini, anggota HMKM dapat mengenal lebih dekat calon pemimpinnya, serta memberikan pertanyaan dan masukan yang relevan.

Kami percaya bahwa debat ini menjadi langkah awal yang baik dalam proses demokrasi organisasi. Dengan adanya debat, diharapkan para pemilih dapat membuat keputusan yang tepat dan cerdas dalam memilih pemimpin yang akan memimpin HMKM ke arah yang lebih baik.

Mari kita dukung proses demokrasi dan berpartisipasi aktif dalam membangun masa depan HMKM yang lebih gemilang!

Jangan lupa untuk terus mengikuti informasi dan pembaruan seputar dunia Kesehatan Masyarakat dengan mengikuti akun Instagram Program Studi FIKES UIMA!

#Uima #kesmas #Kesehatanmasyarakat #kesmasuima #kesmasuimajuara #kampuskesehatan #uimajuara #uimaluarbiasa #uimauniversityforyourfuture #promkesuima #kesmasindonesia #kesmasuimauntukindonesia #publichealtymajor #pejuangkesmas #publichealty #pengmaskesmasuima #banggadikesmas #kesmasstikimjuara #kampuskesmasjakarta

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *